Mempertanyakan Kepahlawanan Ala Zoya
SEBENARNYA adakah seorang pahlawan sejati? inilah pertanyaan yang mencoba diungkapkan oleh Zoya Herawati dalam novelnya Jamaloke.
Banyak orang yang sebenarnya tidak layak disebut pahlawan bahkan saat meninggal pun tak layak untuk dimakamkan di makam pahlawan. Dalam proses perjuangan memperjuangkan kemerdekaan bahkan ada juga yang licik dalam artian mendua. Namun kenyataannya merekalah yang selama ini menikmati kue kemerdekaan.
Berbeda nasibnya dengan tokoh utama di novel ini, tokoh utama novel ini sangatlah menderita hidupnya.