Adi Setijowati dilahirkan di Kota Magelang pada tanggal 3 Januari. Menyelesaikan S3 di Universitas Airlangga dengan menulis bidang sastra dan politik. Tahun 2019 mendapat dana dari Dirjen Sejarah untuk menulis Dari Bumi Ronggolarwe ke Bumi Wali, Perubahan Simbol Kota Tuban 1970-2018. Sampai saat ini masih menjadi ketua Unit Kajian Kebudayaan Jawa Timur (UK2JT) Fakultas Ilmu Budaya Universitas Airlangga yang aktif sebagai penyelenggara seminar dan pelatihan serta pementasan teater di Surabaya. Selain itu, Adi Setijowati juga aktif di kegiatan HISKI Nasional. Untuk kepentingan akademik dapat dihubungi melalui email: adi-s@fib.unair.ac.id; asetijowati@gmail.com

Adi Setijowati
Open chat
Tabik, sudah menghubungi kami. Silakan chat lebih lanjut